Bising di lembayung senja

Bising di lembayung senja
Khalayak laung melepas penat
Aku dengan manik menelisik
Bahwa presensimu tak nampak

Bising di lembayung senja

Surya nian turun setapak
Semburat cakrawala berkelebat
Dan presensimu tak nampak

Comments

Popular posts from this blog

[30DWC] Day 17: Am I a Libra?

[30DWC] Day 10: I feel strongly about this

[30DWC] Day 20: 3 Celebrity Crush